Laman

Rabu, 28 Desember 2016

Muassis Nahdlatul Ulama : Manaqib 26 Pendiri NU

Judul Buku : Muassis Nahdlatul Ulama : Manaqib 26 Pendiri NU
Penulis : Amirul Ulum
Pengantar : KH. Maimoen Zubair & Prof. Dr. M. Abdul Karim, M.A., M.A.
Tebal : 340 halaman
Penerbit : Aswaja Pressindo
Kategori : Religi Nasionalis
No ISBN : 9786021483114
Cetakan I : Agustus 2015
Cover : Soft Cover
Jenis Kertas : HVS 70 gram
Ukuran : 13,5×20,5
Harga : Rp. 77.000,-

Apresiasi :
Saya merasa apa yang telah dihasilkan oleh saudara Amirul Ulum, penulis buku ini perlu untuk diapresiasi oleh warga nahdliyyin dan khalayak luas.Penulis telah melakukan pergulatan panjang dengan dunia bathin NU dan pesantren, sehingga karyanya ini adalah ungkapan ketawadhu’an santri kepada kyainya. Sekalipun demikian, di dalam buku ini tidak mencerminkan fanatik dan mencintai kyai yang berlebihan, sebaliknya ungkapan penjelasannya adalah deskriptif naratif yang dibarengi oleh argumentasi yang proporsional dan memadahi.
Prof. Dr. M. Abdul Karim, M. A., M. A.
(Guru Besar Sejarah Islam UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
Hubungi ke Cp : 081804281351 / 085713733627, / 08122779457, Pin BB : D013BC54 / WA:088802811233 / 081221679970

Tidak ada komentar:

Posting Komentar