Konfrimasi Pelayanan Terbaru +62 877-4787-7491

Kamis, 03 April 2014

Tinjauan Berbagai Aspek Character Building

Tinjauan Berbagai Aspek CHARACTER BUILDING, Bagaimana Mendidik A
Judul: Tinjauan Berbagai Aspek Character Building
Penulis: Arismantoro
Penerbit: Tiara Wacana
Tahun: 2008
Halaman: 134
Harga: Rp. 28.000
Sinopsis:
Anak laksana buku yang tak pernah habis dibaca, setiap saat halamannya bisa bertambah dan berubah. Oleh karenanya, maka segala hal yang menyangkut pendidikan anak hendaknya dilakukan secara bertahap (gradual), terus-menerus, dan berkesinambungan, tak terkecuali dalam pengembangan karakter (character building) anak.
Bahasan materi buku ini bersangkutan dengan berbagai pendekatan dalam pengembangan karakter bagi anak, seperti misalnya ?metode hypnoparenting; ?pendekatan kasih sayang; ?penanganan anak hiperaktif; ?penanganan penderitabullying melalui pendidikan seni rupa, dan sebagainya. Digagas pula perihal kriteria pendidikan karakter untuk anak-anak Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar