Judul: Politik Ideologi Pendidikan
Penulis: Arif Rahman
Penerbit: Laksbang
Tahun: 2009
Halaman: 226 Hal
Harga: Rp. 40.000,-
Sinopsis:
Konservatisme, Liberalisme, dan Kritisisme-Radikal adalah tiga ideologi besar yang mendasari praktek penyelengaraan pendidikan di banyak negara. Pertanyaan yang mengemuka adalah ideologi yang manakah yang mendasari formulasi dan implementasi semua kebijakan pendidikan di Indonesia? Adakah ideologi politik pendidikan nasional yang dimiliki bangsa Indonesia? Apakah ideologi tersebut benar-benar digunakan sebagai dasar penuntun kita menuju pada terwujudnya pendidikan bermutu?
Melalui buku ini Anda dapat memperoleh jawaban anlitis dengan berdasarkan perspektif teoritik komprehensif. Buku ini juga memberikan deskripsi pemetaan ideologi-ideologi besar pendidikan beserta implikasinya serta studi kasus pada potret politisasi pendidikan Orde Baru.
Tags: Arif Rahman, Laksbang, Politik Ideologi Pendidikan
Yang Berminat Pemesanan bisa sms ke
Cp : 081804281351 / 085713733627, / 08122779457, Pin BB 52899683
Tidak ada komentar:
Posting Komentar